Bingung Cara Membuat Tim Esports? Ini Dia Tipsnya!

Berkembangnya industri esports sepertinya membawa angin segar bagi para pencita game. Pasalnya game-game saat ini mulai diperlombakan dalam event-event dari kelas lokal hingga skala internasional yang berhadiah hingga milyaran rupiah. Nah, hal yang menarik buat sobat Esportsnesia adalah pertandingan game ini termasuk kategori olahraga elektronik loh! Jadi, kamu nggak akan disalahin lagi karena hobi bermain game, karena bermain game secara kompetitif sudah diakui secara internasional sebagai esports. Sedikit mengulas mengenai apa itu esports,… Read More Bingung Cara Membuat Tim Esports? Ini Dia Tipsnya!

Tim Esports Tersukses di Indonesia

Geliat industri esports sebenarnya sudah berkembang sejak awal tahun 2012, namun perkembangannya baru dapat dilihat dan naik pesat pada akhir tahun 2013. Tim-tim esports pada waktu itu masih merupakan tim-tim kecil yang dibuat oleh komunitas sendiri untuk mengikuti turnamen tingkat nasional maupun internasional. Kini tim esports profesional di Indonesia sudah berjibun dan dikelola dengan baik… Read More Tim Esports Tersukses di Indonesia

Teknik Dasar Permainan Bola Basket

Basket merupakan permainan bola yang dilakukan oleh dua tim dan di setiap timnya terdiri dari 5 orang. Dalam satu pertandingan dilakukan 2 babak. Untuk memenangkan pertandingan bola basket, setiap pemain harus bisa menguasai teknik-teknik bola basket dengan baik. Bola basket dimainkan di lapangan yang panjangnya 26 × 14 meter. Permainan ini dimainkan dengan dua babak… Read More Teknik Dasar Permainan Bola Basket

Macam-macam gaya renang beserta penjelasannya

Renang adalah olahraga yang ada sejak dulu, hal ini dibuktikan ditemukannya gambar-gambar aktivitas renang di suatu gua.Didalam lomba olahraga renang, siapa yang dapat menyelesaikan jarak lintasan yang ditentukan dan menggunakan gaya tertentu dengan cepat maka di pemenangnya. Yang tercepat adalah pemenangnya. Untuk mendapatkan kecepatan yang maksimal dari seorang perenang, dia perlu menguasai gaya renang dengan… Read More Macam-macam gaya renang beserta penjelasannya

Manfaat Olahraga Berenang Bagi Kesehatan

Just keep swimming! Berenang adalah salah satu kegiatan olahraga terbaik untuk melatih seluruh tubuh. Ini dia 7 manfaat menakjubkan yang akan didapat tubuh bila Anda berenang dengan rutin. 1. Berenang melatih cardio dan kekuatan tubuh. Yes, berenang melatih cardio karena Anda tidak berhenti bergerak! Menurut pelatih triatlon dan pemilik Tailwind Endurance Earl Walton, otot tubuh Anda juga akan bekerja dengan… Read More Manfaat Olahraga Berenang Bagi Kesehatan